Search Engine |
Sudah pasti mempertimbangkan beberapa apek dan kriteria tertentu yang telah ditetapkan oleh mesin pencari. Dalam hal ini disebut alogaritma mesin pencari. Berikut ini alogaritma dasar dilakukan oleh sebuah mesin pencari dalam proses menampilkan pencarian
1. Indeks Search Engine
Adalah sebuah petunjuk sistematis dari penyimpanan data mesin pencari sehingga apabila terdapat permintaan pencarian dengan segera mesin pencari mampu menampilkan data tersebut. Proses ini dapat berjalan beberapa detik saja seiring pembaruan data dari si mesin pencari. Google melakukan proses indeks ini selain untuk penyimpanan data juga sebagai bentuk salinan data blog agar cepat dikalkulasikan dengan permintaan pencarian.
2. Dokumen Parse
3. Penampilan Hasil
0 komentar:
Post a Comment